Perencanaan Jaringan

perencanaan jaringan
Untuk tugas akhir pembuatan perencanaan jaringan siswa menentukan peralatan yang digunakan, media transmisi, ruangan, biaya dan sebagainya. Untuk itu Jika siswa masih belum memahami silahkan bertanya pada halaman ini dengan memberi comment. Coba amati gambar di atas lengkapi media transmisi gambar di atas dengan garis dan anda tentukan nama komponen (tugas di kerjakan di kertas dan di tunjukan ke bapak/ibu guru). 

0 Response to "Perencanaan Jaringan"

Post a Comment